Download Brosur All New Hyundai Santa Fe Terbaru 2025

  • Pada artikel ini, Anda dapat mengunduh brosur All New Hyundai Santa Fe.


Otojatim.com - All New Hyundai Santa Fe menghadirkan desain yang futuristik dengan headlamp berbentuk 'H', juga pada lampu belakangnya.

All New Hyundai Santa Fe.

Secara umum, All New Hyundai Santa Fe tersedia dalam dua opsi mesin, yakni 2.497 cc, empat cilinder transmisi, delapan percepatan yang menghasilkan tenaga 194 PS dan torsi 246 kgm. Lalu mesin turbo hybrid berkapasitas 1.598 cc, empat cilinder, kombinasi motor listrik, transimisi otomatis enam-percepatan, yang mampu memuntahkan tenaga 235 PS.


Fitur-fiturnya juga canggih, seperti: konektivitas BlueLink, Hyundai Smartsense yang meliputi: blind-spot collision-avoidance assist (BCA), lane following assist (LFA), parking collision-avoidance assist (PCA), smart cruise control, dan forward collision-avoidance assist with JT.


Tak ketinggalan fitur standar, mulai dari rear lower-tray, UV-C sterilization multi-tray, dual wireless charger, bilateral multi console, parking distance warning dan masih banyak lagi.


Berikut harga All New Hyundai Santa Fe OTR Jakarta:

  • Bensin Prime - Rp 699 juta
  • Bensin Calligraphy - Rp 784,5 juta
  • Turbo Hybrid Prime - Rp 786,3 juta
  • Turbo Hybrid Calligraphy - Rp 869,6 juta


Klik gambar beeikut untuk mengunduh brosur All New Hyundai Santa Fe.

All New Hyundai Santa Fe brosur



Santa fe harga

Santa fe spesifikasi

Hyundai santa fe harga surabaya


LihatTutupKomentar

Harga Hyundai IONIQ 5 Mulai Rp718 Jutaan. Ada 4 Tipe

Jakarta, Otojatim.com - PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) telah resmi merilis harga mobil listrik mid-size terbaru, Hyundai IONIQ 5. Mobi...

close
harga yamaha lexi